
Bangun Imun Agar Tubuh Kebal Penyakit
Di masa pandemi, kekebalan tubuh mutlak diperlukan. Karena siapapun tahu, yang rentan terlular adalah mereka yang dalam kondisi tidak fit. Lalu, bagaimana caranya menguatkan imunitas yang efektif membangun benteng diri agar terhindar dari berbagai penyakit yang membahayakan?